Selasa, 16 Oktober 2018

Query Bersarang

Pengertian Set Operations
Set operations digunakan untuk mengkombinasikan hasil dari dua atau
lebih dari pernyataan select atau dengan kata lain menggabungkan dua atau
beberapa operasi. Berikut adalah jenis-jenis Set Operations, diantaranya:
1. Operasi Union
Union mengkombinasikan hasil dari 2 pernyataan select
menjadi satu kesatuan hasil kemudian mengeliminasi semua baris
yang sama dari hasil (hanya menampilkan satu baris dari beberapa
baris yang sama tersebut).
2. Operasi Intersect
Operator intersect mengembalikan hasil yang sama yang
ditemukan pada hasil dari pernyataan select yang pertama dan
select yang kedua.
3. Operasi Except
Operasi except berfungsi mengembalikan hasil yang
berbeda dari pernyataan select pertama terhadap pernyataan select
kedua. Dengan menggunakan perintah except maka terjadi
pengurangan data antara tabel 1 dan tabel 2.
2.2 Multiple Relations
1. DDL untuk Multiple Relations
Pada perintah DDL ini untuk membangun tabel pada kasus
multiple relations.
2. DML untuk Multiple Relations
Untuk menginputkan data pada tabel yang memiliki atribut Foreign
Key; harus dipastikan terlebih dahulu apakah pada tabel masternya sudah
terisi ada pada tabel master atau belum. Dipastikan juga apakah nilai FK
yang akan dimasukkan sudah ada pada dan muncul peringtan kesalahan
diberikan karena batasan Forreign key
3. Inner join
Pada dasarnya adalah menemukan persimpangan (intersection)
antara dua buah tabel.
2.3 Subquery Bersarang
Pada Perintah suquery bersarang ini menggunakan perintah DML
yaitu select,insert,update delete. Perintah select untuk menampilkan hasil yang
pernah dibuat sedangkan perintah insert untuk memasukkan data. Perintah
update untuk mengubah data dari tabel atau atribut dan perintah delete untuk
menghapus data berupa tabel dan database.

SET OPERATION, MULTIPLE RELATIONS & SUBQUERY
BERSARANG
Set Operations
Operator dari set operations adalah Union, Intersect dan Except

1. Select
Select merupakan bagian dari subquery bersarang yang mana dapat
membenarkan masalah dalam table misalnya hanya memunculkan table
tertentu bisa ditambah Where dan lain-lain. Dibawah ini merupakan
contoh menggunakan distinct digunakan untuk jika dalam suatu tampilan
data terdapat baris yang duplikat (lebih dari satu baris dengan isi yang
sama), maka hanya ditampilkan satu baris data saja.

Distinct digunakan untuk jika dalam suatu tampilan data terdapat
baris yang duplikat(lebih dari satu baris dengan isi yang sama), maka
hanya ditampilkan satu baris data saja.


2. Insert
Perintah insert digunakan untuk memasukkan data pada tabel
petugas
.
3. Update
Perintah update digunakan untuk merubah atribut pada tabel.

4. Delete
Pada tampilan delete ingin menghapus tampilan dari table petugas yang mempunyai nama ‘NULL’

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

View, Ordering, grouping & Dan having dan procedure & function

A. Pengertian View                        Tujuan dari pembuatan view adalah untuk kenyamanan (mempermudah penulisan query), untuk keamanan (...